-
Smartfren Extra Unlimited Malam Full Speed Untuk Ramadhan Berfaedah
Smartfren Extra Unlimited Malam Full Speed Untuk Ramadhan Berfaedah – Alhamdulillah Ramadhan tlah tiba, walau kondisi pandemi belum sepenuhnya normal. Jadi ingat beberapa tahun lalu, jauh sebelum Covid-19 menerjang, saya dan teman-teman jalan-jalan…
-
Bongkar sampah Bandara demi selamatin HP dan KTP
Nggak tau saya lagi apes atau nggak fokus, mendadak saya nekat bongkar sampah bandara Syamsudin Noor, Banjarmasin, demi selametin HP dan KTP yang sekonyong-konyong raib ditelan kotak stainless. Bodo amat sama urat malu.…
-
Lontong Orari, Kuliner Otentik khas Banjarmasin
Lontong Orari, Kuliner Otentik khas Banjarmasin – Pandemi membuat banyak destinasi wisata di Kalimantan Selatan tutup hingga waktu yang tak dapat ditentukan. Tapi gapapa sih, kami masih bisa icip-icip makanan khas Banjar yang…
-
Jalan-Jalan ke Kalimantan saat Wabah Corona
Jalan-jalan ke Kalimantan Selatan saat Wabah Corona menjadi pengalaman yang mengesankan. Selain dadakan, kami juga tidak memiliki persiapan khusus kecuali sehari sebelum keberangkatan melakukan rapid test dulu ke klinik yang tarifnya paling murah.…
-
(Kuliner Malaysia) Roti John Titiwangsa Kuala Lumpur
Waktu ke Malaysia, kuliner pertama kali yang saya nikmati adalah Roti John Titiwangsa Kuala Lumpur. Kedai street food dengan antrian pembeli yang luar biasa. Layanan yang diberikan lumayan ramah sehingga menunggu lama pun…
-
Pengalaman Naik Kereta Api Gaya Baru Malam Selatan
Setelah sekian lama hiatus naik kereta ekonomi jalur selatan, 1 Juli 2019, kembali saya merasakan pengalaman naik kereta api Gaya Baru Malam Selatan. Duh, setelah beberapa waktu yang lama, kekangenan saya terhadap gerbong…
-
Wisata Sejarah Kesultanan Melayu Deli di Medan
Setelah mengunjungi Museum Sultan Mahmud Badaruddin II di Palembang, saya jadi makin ingin mengenal lebih banyak lagi kota kerajaan di Indonesia. Salah satunya melakukan wisata sejarah Kesultanan Melayu Deli di Medan. Sejak dulu,…
-
Piknik Palembang, Makan Pempek sampai Mblenger
Dalam istilah Jawa, mblenger adalah kondisi bosan, kebanyakan, kekenyangan yang ditujukan pada makanan. Seperti itulah pengalaman saya ketika piknik ke Palembang. Makan pempek sampe waleh.